Program Acara Indosiar Jumat 21 November 2025, DA7 Top 6 Tayang Senin
Berikut ini ulasan lengkap program acara yang ditayangkan Indosiar sepanjang Jumat (21/11/2025).
Berbagai program mulai dari yang penuh informasi hingga yang menghibur, ditayangkan untuk menemani hari-hari pemirsa di rumah.
Hari ini, Indosiar siap menayangkan BRI Super League sebanyak dua kali.
Baca Juga: Jadwal Indosiar di Jam Prime Time 11-23 November 2025, Ada Dangdut Academy 7
Yang pertama tayang pada pukul 15.00-17.30 WIB, dan yang kedua tayang pada pukul 18.30-21.00 WIB.
Sementara itu, kisah nyata Indosiar pada Jumat hari ini hadir sebanyak empat kali. Yang pertama kisah nyata pagi, mulai pukul 07.00-08.30 WIB.
Baca Juga: Jadwal Acara Indosiar Kamis 20 November 2025, BRI Super League Tayang Dua Kali
Kisah nyata berikutnya hadir menemui pemirsa pada pukul 08.30-10.00 WIB.
Setelahnya, jangan lewatkan juga kisah nyata yang menyapa pemirsa pada pukul 12.00-13.30 WIB.
Usai kisah nyata yang ketiga, jangan beranjak dulu, karena satu lagi kisah nyata yang menemani pemirsa untuk menghabiskan waktu Jumat, hadir pada pukul 13.30-15.00 WIB
Acara Indosiar 1 (Instagram)Selain acara yang menarik di atas, Indosiar juga menayangkan Merangkai Kisah Indah, satu sinetron yang memiliki alur cerita yang rumit serta emosional, pada pukul 17.30 WIB hingga 18.30 WIB.
Untuk Dangdut Academy (DA) 7 Top 6, akan dihadirkan pada Senin (24/11/2025) pukul 19.00.
Acara Indosiar 2 (Instagram)
Khusus Dangdut Academy (DA) 7 hari ini, hanya akan menayangkan rangkuman penampilan terbaik dari para peserta.
Indosiar adalah salah satu stasiun televisi swasta di Indonesia yang berkomitmen memberikan program acara terbaik bagian pemirsa.
Melalui berbagai program yang ditayangkan, Indosiar diharapkan mampu mempersembahkan acara-acara yang berkualitas, seperti tema pendidikan, sosial dan budaya.
Melalui acara hiburan pun, Indosiar menjamin tayangan yang bermutu, yang sesuai dengan usia penonton.
Sebagaimana diketahui bersama, program acara Indosiar ini setiap harinya dimulai dari pukul 04.30-00.00 WIB.
Berikut ini jadwal acara Indosiar, Jumat, 21 November 2025.
- 04:30-06:00
Fokus Pagi - 06:00-07:00
Merangkai Kisah Indah - 07:00-08:30
Kisah Nyata Pagi - 08:30-10:00
Kisah Nyata Pagi - 10:00-11:00
Hot Kiss - 11:00-11:30
Patroli Siang - 11:30-12:00
Fokus Siang - 12:00-13:30
Kisah Nyata Siang - 13:30-15:00
Kisah Nyata - 15:00-17:30
BRI Super League 2025/26 - 17:30-18:30
Merangkai Kisah Indah - 18:30-21:00
BRI Super League 2025/26 - 21:00-00:00
Dangdut Academy (DA) 7